Kapal
Cepat Eka Jaya / Eka Jaya Fast Boat
Eka Jaya merupakan fast boat yang melayani
penyebrangan dari pulau Bali ke Gili Trawangan
Lombok dengan waktu penyeberangan sekitar 60 menit.
Eka Jaya fast boat menyediakan sumber daya untuk
Bali & Lombok, wisata bahari, wisata petualang,
olahraga air.
Fasilitas dari Eka Jaya fast boat
Kapasitas 66 penumpang, kecepatan pada 30 knot,
toilet, GPS, radio dari kapal ke pantai, rakit
keselamatan, pemadam kebakaran, kapten yang handal
dan perpengalaman, tempat duduk yang nyaman,
interior luas, keberangkatan setiap hari.
Peralatan Keselamatan
- Rakit keselamatan yang bersertifikat untuk 25
orang.
- 70 life jaket
- Emergency Position Indicating Radio Beacon (EPIRB)
- Global Positioning System And Plotter (GPS)
- 2 dry powder 9 kgs and 2 dry powder 4,5 kgs fire
extinguisher
- Radar
Rute & jadwal
Bali Eka Jaya fast b setoat menawarkan jadwal
keberangkatan dari Padang Bai langsung ke Gili
Trawangan Dan Teluk Kodek perkiraan waktu sekitar 60
menit di laut. Kami Menyediakan transfer bagi Anda
yang tinggal di selatan Bali (Sanur, Kuta, Nusadua)
sekitar 1 jam berkendara dari selatan Bali untuk
Padangbai.
Area yang sudah termasuk dalam area pick up dan drop
off adalah:
Sanur, Seminyak, Jimbaran, Nusa Dua, Denpasar, Kuta
dan Ubud.
Jadwal keberangkatan Eka Jaya fast boat, valid
sampai 31 Desember 2013
Tujuan |
Keberangkatan |
Kedatangan |
Harga net / dewasa |
|
|
|
One day |
Return |
Padang Bai, Bali -
Gili Trawangan |
08.30 AM |
10.00 AM |
Rp. 550.000 |
Rp.1.150.000 |
Gili Trawangan -
Padang Bai, Bali |
10.30 AM |
12.00 at noon |
Rp. 550.000 |
Rp.1.150.000 |
Untuk pemesanan
tiket fast boat atau informasi lebih lanjut mengenai
fast boat ini, silahkan hubungi kami via
email
(
reservation@lomboktravelagent.com) ,
telp atau sms 081917448808 ( sertakan jumlah perserta, tanggal
kedatangan, jenis fast boat, dan tujuan )
1. Trip policy:
Perjalanan
ini tidak cocok untuk wanita hamil, orang dengan
masalah jantung atau gangguan tulang belakang dan
gangguan fisik lainnya serta anak-anak di bawah umur
5 tahun
2. Harga Anak-anak :
Anak di
atas umur 12 tahun akan di kenakan biaya sama dengan
orang dewasa.
3. Harga tambahan :
Di kenakan
biaya tambahan ke Padang Bai sebesar Rp. 75.000/orang/way
4. Pembatalan :
Pembatalan
yang di lakukan dalam waktu 72 jam sebelum
keberangkatan akan di kenakan biaya 75% dari
pembayaran dan pembatalan yang dilakukan 48 jam akan
dikenakan pembayaran 100% ( pembayaran penuh )
5. Tiket :
Tiket fast
boat tidak dapat dikembalikan setelah di issued.
6. Penumpang yang lebih dari 20 orang atau 50 orang
( carter boat / satu kali perjalanan ) akan di
kenakan biaya sebesar Rp. 550.000/orang/sekali jalan
7. Jadwal charter adalah pukul 13.00 PM |